Tambahan Satu Episode Lagi untuk Drama 'Reply 1994'

Sabtu, 30 November 2013

Penambahan satu episode dalam drama Korea 'Reply 1994' ini dapat menjadi suatu kabar baik maupun buruk bagi para penikmat 'Reply 1994'.Pada tanggal 29 November 2013, seorang wakil dari tvN mengungkapkan, “Kami memutuskan untuk menambah satu lagi episode ...

Rating Drama Korea 'Pretty Boy' Makin Anjlok

Setelah berhasil menghipnotis perhatian masyarakat dengan cara berpakaian hamburgernya, penyanyi dan artis Korea IU sepertinya harus berusaha lebih keras lagi agar dapat membuat pemirsa terhipnotis agar semakin betah menonton drama Korea berjudul 'Beautiful ...

Lagu 'Happy Me' yang Dinyanyikan Lim Kim Dipakai Jadi Soundtrack 'Reply 1994'

Penyanyi Korea bernama Lim Kim menjadi bagian dari drama Korea 'Reply 1994'. Lim Kim kedapatan jatah menyanyikan soundtrack drama Korea TvN itu, dengan judul lagu 'Happy Me'. Tanggal 29 November 2013 kemarin, 'Happy Me' telah dirilis secara online. Lagu ...

Lee Min Ho Menatap Penuh Kasih Sayang Park Shin Hye

Drama Korea SBS yang berjudul 'The Heirs' telah memperlihatkan foto Lee Min Ho yang sedang menatap Park Shin Hye dengan tatapan yang penuh kasih sayang.'The Heirs' merupakan kisah cinta, persahabatan dan komedi para siswa SMA. Dimana kisah cinta antara ...

Gap Usia 20 Tahun dengan Lee Bum Soo, YoonA SNSD Tak Masalah Main di 'Prime Minister and I'

YoonA SNSD mengejutkan para penggemarnya dengan pergi ke Lotte World untuk acara "Entertainment Relay". Ketika sesi wawancara, YoonA ditanyai tentang perannya di 'Prime Minister and I', terutama tentang perbedaan usia 20 tahun dengan Lee Bum Soo. YoonA ...

Ribuan Fans Lee Min Hoo Padati Lokasi Syuting Drama Korea 'The Heirs'

Bukan rahasia lagi jika Lee Min Ho adalah salah satu artis Korea yang cukup besar namanya di dunia akting. Popularitasnya mencakup Asia, Amerika Serikat, sampai Eropa. Inilah alasan mengapa pada hari biasa, ribuan fans Lee Min Ho mendatangi lokasi syuting ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' Episode 16

'The Heirs' telah memasuki episode 16, yang ditayangkan oleh SBS beberapa hari lalu. Cinta Kim Tan dan Cha Eun Sang makin menguat, meski halangan dari keluarga Kim Tan juga makin menguat. Tapi, tokoh heroik kita tak mempedulikan hal itu, termasuk perasaan ...

10 Daftar Cinta yang Terhalang di Drama Korea

Jumat, 29 November 2013

Dalam drama Korea, rata-rata cerita cinta dikisahkan seolah tanpa hambatan. Di setiap musim, ternyata kendala (halangan) cinta makin beragam, yang jika dikonversikan dalam kehidupan nyata pasti akan membuat atau menghancurkan sebuah hubungan. Nah, melansir ...

YoonA dan Lee Bum Soo Mencoba Membangun Chemistry di Film Korea Drama 'Prime Minister and I'

Meski berbeda usia sekitar dua puluh tahun, aktor Korea Lee Bum Soo mencoba membangun chemistry dengan YoonA SNSD di 'Prime Minister and I'. Ada dua foto yang dirilis terkait hal ini. Pertama, YoonA yang memerankan karakter Nam Da Jung terperangkap dalam ...

YoonA SNSD Jadi Tukang Bersih-bersih? Hanya di Drama Korea 'Prime Minister and I'

Berita terbaru hari ini kabarkan tentang perilisan foto YoonA SNSD yang menjadi tukang bersih-bersih di serial terbaru KBS2 tanggal 29 November kemarin. Dalam drama 'Prime Minister and I', YoonA kan kebagian peran sebagai jurnalis perempuan bernama Heodang ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' Episode 15

Episode 15 'The Heirs' penuh dengan tangisan dan kecemasan. Ayah Kim Tan kini 100 persen masuk ke dalam hubungan Kim Tan dan Cha Eun Sang. Dilansir dari MWave, inilah 10 momen terbaik drama Korea 'The Heirs' episode 15.*Kim Tan: "Apa yang kau minum?"Cha ...

Air Mata Lee Min Ho Jatuh di 'The Heirs'

Kamis, 28 November 2013

Seperti yang dikatakan orang-orang, "Ia yang ingin memakai mahkota harus menanggung beratnya."Tampaknya, hal ini persis seperti apa yang terjadi pada Kim Tan (Lee Min Ho) di 'The Heirs'. Setelah beberapa episode harus berada di antara masalah keluarga ...

Terkuak! Foto Lee Min Ho Selulus SMA!

Foto Lee Min Ho waktu wisuda menark para netizens.Dilansir dari KDrama Stars, baru-baru ini di komunitas maya memposting sebuah foto Lee Min Ho yang diberi judul "Lee Min Ho's High School Graduation Picture". Dalam foto tersebut, gaya Lee Min Ho tampak ...

Kang Minhyuk: "Krystal f(x) Sungguh Lucu dan Menggemaskan!"

Berperan sebagai kekasih Krystal f(x), Kang Minhyuk CNBLUE mengakui sering tertawa. Hal ini diungkapkan dalam tayangan "Cheongdam-dong 111", Kang Minhyuk mengatakan tentang proses syuting drama Korea 'The Heirs' dan kecantikan Krystal. "Ia memang benar-benar ...

Kim Joon Adu Akting dengan Oguri Shun dan Jerry Yan di Film Jepang 'Lupin III'

Berita terbaru hari ini datang dari Kim Joon BBF yang dikabarkan akan membintangi film Jepang 'Lupin III', bersama dua aktor Asia lain, yakni Oguri Shun dan Jerry Yan. Chang selaku agensi Kim Joon mengungkap bahwa Kim Joon tengah syuting di Thailand. ...

Rating Drama 'Pretty Boy' Menurun, 'Medical Top Team' Ada di Posisi Dua! 'The Heirs' Jadi Juaranya

Saat antusias begitu menggebu dengan kembali Jang Geun Suk ke ranah drama makin tinggi, drama Korea 'Pretty Boy' yang dibintanginya harus berada di posisi ketiga untuk peringkat di drama Rabu Malam. Serial 'Pretty Boy' harus puas di posisi ketiga rating ...

Trouble Maker Bikin Geger dengan Hoodie Couple Mereka

Kabar datang dari Trouble Maker yang sedang membuat sedikit masalah dengan hoodie couple Trouble Maker. Amarah para netizen pun tersulut ketika mereka melihat gambar yang mirip dengan lambang 'matahari terbit' yang menjadi simbol penjajahan Jepang. Agensi ...

Adegan Ciuman Gi Kwang B2ST dengan Lee Da In di Poster Drama Korea 'Twenty Years Old'

Berbicara soal Gi Kwang B2ST telah mencium Lee Da In, ini bukanlah sesuatu yang vulgar untuk kita bicarakan. Dapat kita lihat telah terpajang dengan sangat menarik, sebuah poster drama Korea yang dirilis untuk drama mobile terbaru yang diperankan Lee ...

Ciuman Yoori SNSD untuk Hani

Siapa yang tidak kenal dengan Yoori SNSD? Yap, salah satu member cantik dari SNSD ini telah mempublikasikan foto yang diambilnya bersama 'Hani', hewan peliharaannya. Yoori mengupload foto beserta tulisan "Hani~ apa ini cinta bertepuk sebelah tangan... ...

Terkuak! Foto-foto Kim Woo Bin di Drama Korea Zaman Dulu

Telah beredar luas foto-foto dari masa lalu Kim Woo Bin yang masih sangat terlihat polos.Foto-foto ini diambil pada 2011-2012 pada saat membintangi sitkom MBN 'Vampire Idol' dan drama Korea SBS 'To the Beautiful You'. Citranya dari drama yang dibintanginya ...

Aegyo Park Shin Hye untuk Lee Min Ho di Drama Korea 'The Heirs' Episode 16

Pada 27 November kemarin, 'The Heirs' episode 16 telah tayang. Saat itu, Park Shin Hye melakukan aegyo kepada Lee Min Ho. Kim Tan saat itu bertanya, "Apa yang kau minum?"Cha Eun Sang menjawab, "Aku minum jus, tapi kenapa aku kepanasan?""Kau sedang menggodaku?" ...

Kyuhyun SuJu dan Seohyun SNSD Adu Akting di Drama Musikal 'The Moon That Embraces the Sun'

Mulai Januari 2014, dua artis Korea Kyuhyun SuJu dan Seohyun SNSD akan membintangi drama musikal 'The Moon That Embraces the Sun'. Keduanya akan memerankan karakter masing-masing Lee Hwon dan Yeon Woo. Drama yang dibintangi Kim Soo Hyun dan Han Ga In ...

Sinopsis Drama Korea Terbaru 'Basketball' Full Episode 1-19

Rabu, 27 November 2013

Detail Serial DramaJudul: BasketballGenre: Period, Sport, Romance, ActionJumlah Episode: 18 episode + 1 episode spesialStasiun TV: tvNPeriode Penayangan: 14 Oktober - 17 Desember 2013Waktu Penayangan: Senin & Selasa, Pukul 22.00Produksi: CJ E&M ...

Gaya Tidur Para Pemain 'The Heirs', Kapanpun dan Dimanapun

Selasa, 26 November 2013

'The Heirs' makin menerima banyak cinta dari para pemirsa. Hal ini berkat jalan cerita yang bagus, dan tentunya akting dan chemistry yang baik dari para pemain. Kerja keras mereka menghabiskan banyak waktu istirahat untuk tidur. Karena itu, di tengah ...

Rain Akan Beradu Akting dengan Bruce Willis dan John Cusack di Film 'The Prince'

Setelah merampungkan wamilnya, Rain telah kembali ke ranah hiburan. Lompatannya kali ini cukup besar, sebab ia akan masuk ke dunia perfilman Hollywood untuk ikut membintangi film terbaru 'The Prince'.Menurut Cube DC, Rain akan beradu akting bersama aktor-aktor ...

Beberapa Jam Rilis, 'One Way Love', Rebut Posisi Teratas Chart Musik

Baru beberapa jam dirilis, lagu baru Hyorin Sistar dengan judul 'One Way Love' sudah berada di posisi puncak chart musik Korea. Sebut saja MelOn, Mnet, Soribada, Genie, Cyworld, DaumMusic, Naver Music, Bugs, Olleh Music, Monkey3. Hasil ini seolah membuktikan ...

Adegan Ciuman YoonA SNSD dengan Lee Bum Soo di Trailer 'Prime Minister and I' Hebohkan Fans

Cerita cinta YoonA SNSD dengan Lee Bum Soo makin tampak di trailer terbaru 'Prime Minister and I'. Trailer yang dirilis KBS tersebut memperlihatkan interaksi yang lucu antara YoonA yang menjadi reporter dan Lee Bum Soo yang menjadi perdana menteri. Saat ...

Wajah Kim Woo Bin Mirip Sama Ryuk 'Death Note' ya?

Senin, 25 November 2013

Sebuah foto parodi Kim Woo Bin yang disandingkan dengan Ryuk 'Death Note' sungguh menarik perhatian. Foto yang disebar tanggal 25 November kemarin tersebut menggabungkan gambar dari drama Korea 'The Heirs' dan film horor Jepang 'Death Note' menjadi 'The ...

Lunafly Nyanyikan Lagu Tema Serial 'Pretty Boy'

Berita terbaru hari ini kabarkan tentang Lunafly yang akan berpartisipasi untuk mengisi soundtrack drama Korea 'Pretty Boy' - serial yang dibintangi Jang Geun Suk dan IU. Lagu Korea bertajuk 'Pretty Boy' tersebut dibawakan kali pertama dalam konferensi ...

Pengalaman Cinta Joo Won Ketika Kuliah

Joo Won membagi kisah cintanya semasa kuliah. Walaupun bukan ahli "bercinta", namun pengalaman pacarannya itu menunjukkan kenangan masa muda yang ideal. Hal ini diungkapkan Joo Won dalam sebuah wawancara dengan acara di MBC, yaitu "Section TV Entertainment ...

MV Korea Terbaru 'Lonely' by Hyorin Sistar

Akhirnya, MV Korea terbaru dari Hyorin Sistar, 'Lonely', rilis juga. Video musik yang syutingnya dilakukan di London tersebut memperlihatkan Hyorin yang tampak cantik dengan rambut pendeknya. Album terbaru Hyorin akan rilis hari ini, 26 Novemb ...

Sisi Menggoda Sunny SNSD untuk Majalah InStyle

Minggu, 24 November 2013

Sunny dari SNSD memperlihatkan sisi lain dari dirinya. Hal ini dilakukannya saat sesi pemotretan majalah InStyle edisi September. Sunny mengungkapkan pesona dirinya. Dengan tema "Pesta Akhir Tahun", Sunny memakaikan gaun hitam dan memamerkan tubuhnya ...

Kejutkan Fans, Aktor Korea Kim Woo Bin Hadir di Pemutaran 'Friend 2'

Selama pemutaran box office 'Friend 2', Kim Woo Bin dan aktor lainnya membuat kejutan dengan menjadi tamu khusus. Ini terjadi saat film tersebut diputar di bioskop Seoul tanggal 21 November. Fans, produser dan bintang film memenuhi tempat tersebut. Ada ...

Untuk Sesuaikan Karakternya di Drama Korea 'Beautiful Man', Jang Geun Suk Pakai Mobil Pribadi

Berita terbaru hari ini ungkapkan tentang pemain 'Beautiful Man', yakni Jang Geun Suk, yang telah mengungkapkan jika dirinya memakai mobil mewah pribadinya ketika melakukan syuting adegan terbarunya.Ini terjadi di saat KBS2 pada saat acara Entertainment ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' Episode 14

Oke, drama 'The Heirs' masih berlanjut dan tetap memanas oleh kisah cinta segitiga. Apa saja momen terbaik episode 14 ini? Ini 10 momen terbaik drama Korea 'The Heirs' episode 14.*Lee Bona: "Yoon Chan Young, kenapa kau tak menghubungiku?Yoon Chan Young, ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' Episode 13

Sabtu, 23 November 2013

Ada begitu banyak kebaikan di 'The Heirs' episode 13, yang membuat kita tak bisa tidur. Oke, itu bohong. Hati kami masih berdebar... Terutama untuk Choi Young Do, yang mencoba "mencuri perhatian" episode ini dengan pengakuan cinta dimana-mana. Inilah ...

YoonA Terlihat Menggemaskan dengan Skuternya di Drama Korea 'Prime Minister and I'

Drama KBS 2 'Prime Minister and I' merilis beberapa potong adegan YoonA!Dalam beberapa foto yang dirilis, YoonA terlihat menggemaskan! Karena syuting dekat sekolahan, ketika syuting dimulai semua orang berhamburan keluar sekolah untuk melihat YoonA sekilas. ...

Kim Ji Won Menikmati Perannya dengan Cowok-cowok Ganteng di 'The Heirs'

Menjadi wanita yang beruntung, Kim Ji Won mengungkapkan perasaannya ketika bekerja untuk SBS di 'The Heirs'. Saat melakukan sesi wawancara dan pemotretan dengan majalah InStyle, ia menyatakan tentang perannya di 'The Heirs' sebagai Yoo Rachel. "Dari ...

Artis Korea Cantik Nam Bora Hadiri 'The 34th Blue Dragon Film Awards'

Tidak ketinggalan kabar juga datang dari artis Korea bernama Nam Bora yang juga hadir dalam serangkaian acara 'The 34th Blue Dragon Film Awards' yang diselenggarakan di Peace Hall, Kyunghee University, Hoegi-dong, Dongdaemun-gu, Seoul pada 2 November ...

Pose Keren Choi Jin Hyuk

Dalam acara 'The 34th Blue Dragon Film Awards' yang diselenggarakan di Peace Hall Kyunghee University, Hoegi-dong, Seoul pada 22 November 2013. Choi Jin Hyuk memperlihatkan pose dalam acara red carpet yang diadakan sebelum acara penghargaan tersebut ...

Daftar Pemenang Mama (MNet Asia Music Awards) 2013

Salah satu ajang bergengsi dengan penghargaan musik terbesar tahunan, yaitu "Mnet Asia Music Awards (MAMA)" kembali digelar untuk tahun 2013. Berbagai artis papan atas ikut memeriahkan acara ini. Tak hanya artis Korea, namun juga ada artis Hollywood ...

Taecyon 2PM Didapuk Jadi Cover Boy Majalah 'Vogue Girl'

Gembar gembor soal hasil pemotretan terbaru Taecyeon 2PM pun akhirnya terungkap. Sebelum perilisan film Korea barunya yang berjudul 'Marriage Blue', Taecyeon menunjukkan sisi gagah nan lembut dari dalam dirinya di pemotretan salah satu majalah mode yaitu ...

Syuting Adegan Judo di 'The Heirs', Kim Woo Bin Kehilangan 3 Kg Bobot Tubuhnya

Saat syuting adegan judo di 'The Heirs', Kim Woo Bin mengakui bila dirinya telah kehilangan 3 kg bobot tubuhnya. Hal ini disampaikannya dalam wawancaranya, ketika dirinya terpilih sebagai cover boy majalah hallyu COK untuk bulan Desember. Maklum saja, ...

Seo Hyun SNSD Tunjukkan Foto Trainingnya di SME Tengah Berpose Bersama Rekan Terbaiknya

Jumat, 22 November 2013

Seo Hyun sedang bernostalgia mengingat tentang teman trainingnya. Tak hanya itu ia pun menceritakan mengenai teman trainingnya dihiasi linangan armata dari matanya yang indah.Pada 22 November 2013, Seo Hyun memperlihatkan sebuah foto di akun Twitternya ...

Adegan Ciuman Hyorin dengan Yoo Yeon Seok dalam MV Korea Terbaru, 'One Way Love'

Hyorin, seorang artis Korea pada 22 November 2013 kemarin telah merilis single terbaru sekaligus MV Korea terbaru yang berjudul 'One Way Love'.Dalam video musik tersebut, Hyori dan Yoo Yeon Seok tampaknya sangat menghayati peran mereka. Adegan ciuman ...

Launch Album Baru dari After School

Berita terbaru hari ini datang dari After School. Yang katanya, mereka akan merilis album Jepang baru. Judulnya, 'Shh'.Perilisan akan dilakukan pada 29 Januari 2014 melalui avex. Akan ada 2 lagu di dalam single ini yaitu "Shh" dan "Rock It". Lagu dance ...

Heechul SuJu Akui Telah ngOperasi Hidungnya!

Ngomong-ngomong soal obsesi soal menjadikan diri kita cantik maupun tampan, itu sudah bukan sesuatu yang perlu disembunyikan lagi. Heechul personel dari Super Junior telah membongkar rahasianya dan mengungkapkan telah mengoperasi hidungnya.Pada tayangan ...

Drama 'The Heirs Tetap Tamat di Episode 20

Sebuah gosip terbaru artis Korea sebutkan jika drama kesayangan kita, 'The Heirs' akan diperpanjang dua episode. Faktanya? Pihak SBS telah mengonfirmasi bahwa serial itu akan tetap berakhir di episode 20 nanti. Tanggal 21 November kemarin hal ini sudah ...

'Don't Look Back' by Choi Jin Hyuk - Ost. 'The Heirs'

Choi Jin Hyuk harus kembali pada dirinya sendiri untuk meminjamkan suaranya yang menakjubkan. Ia akan menyanyikan lagu Korea berjudul 'Don't Look Back'. Dan itu untuk kebutuhan soundtrack aka Ost 'The Heirs'.Lagu 'Don't Look Back' merupakan lagu bertema ...

G-Dragon Akan Berkolaborasi dengan Justin Bieber

Dalam sesi wawancara untuk MAMA 2013, G-Dragon menyatakan tengah mengerjakan lagu baru bersama Justin Bieber. Lagu ini dijadwalkan rilis tahun depan. G-Dragon yang telah bertemu dengan Justin Bieber sebelumnya saat konser di Korea mengatakan, "Bieber ...

Sinopsis Drama Korea Terbaru "Pretty Boy" Full Episode 1-16

Detail Serial DramaJudul: Yeppeun NamjaJudul Lain: Pretty Man, Beautiful Man, Beautiful BoyGenre: Romance, comedyJumlah Episode: 16 EpisodeStasiun TV: KBS2Masa Tayang: 20 November s/d 9 Januari 2014Jam Tayang: Rabu & Kamis PKL 22:00 WKPemain: Jang ...

Identitas Jang Geun Suk Dikuak Han Chae Young di Drama Korea 'Pretty Man'

Kamis, 21 November 2013

Jang Geun Suk sangat terkejut ketika rahasia dirinya dikuak Han Chae Young. Hal ini terjadi pada drama Korea terbaru KBS 'Pretty Man' episode 2, yang tayang 21 November kemarin. Dikisahkan bila Dok Go Ma Te (Jang Geun Suk) kembali bertemu dengan perempuan ...

Drama Korea Terbaru 'Prime Minister and I'

Detail DramaJudul: Chongriwa NaJudul Lain: The Prime Minister and I, Prime Minister is DatingGenre: Romance, ComedyJumlah Episode: 16 episodeStasiun TV: KBS2Waktu Tayang: 9 Desember 2013 s/d ???Jam Tayang: Senin & Selasa, Pukul 22.00Tim Produksi: ...

Lee Min Ho Romantis untuk Park Shin Hye dalam 'The Heirs' Episode Terbaru

Selaku pihak penayang 'The Heirs', SBS merilis potongan adegan untuk episode terbaru.Ceritanya, Cha Eun Sang (diperankan Park Shin Hye) menjadi pelayan sebuah pesta yang diadakan teman-temannya. Saat Kim Tan (Lee Min Ho) datang di pesta itu, dengan lembut ...

'Three Day', Drama Korea Terbaru Park Yoo Chun 2014

Setelah absen beberapa lama, akhirnya Park Yoo Chun akan comeback dengan drama baru yang bertajuk 'Three Day'. Dimana, ia akan berperan sebagai seorang pengawal (bodyguard) presiden bernama Han Tae Kyung, yang ditugaskan untuk memecahkan sebuah teka-teki: ...

Hacker Akun Twitter Eun Hyuk SuJu Ternyata Seorang Pelajar

Akhirnya, setelah beberapa kali meresahkan, hacker akun Twitter Eun Hyuk SuJu berhasil ditangkap dan ditahan untuk diproses penyidikan lebih lanjut. Hal ini disampaikan oleh Kepolisian Daegu melalui akun Twitter mereka tanggal 21 November bahwa hacker ...

Akhirnya, Film Drama Korea 'The Heirs' Tembus Rating 20%

Rabu, 20 November 2013

Setelah drama KBS 'Secret' tamat beberapa waktu sebelumnya, akhirnya serial SBS 'The Heirs' meraih posisi pertama untuk episode Rabu malam kemarin. Melansir MWave, 'The Heirs' sukses membukukan rating 20,6% - rating paling tinggi dari serial ini. Faktor ...

Di 'The Heirs' Episode 13, Lee Min Ho dan Park Shin Hye Melakukan "Adegan Ciuman Donat"!

Pada 20 November kemarin telah ditayangkan episode 13 dari drama 'The Heirs'. Pada episode tersebut lagi-lagi Lee Min Ho dan Park Shin Hye diharuskan melakukan adegan ciuman. Namun, adegan ciuman tersebut cukup unik. Sebab dilakukan secara tidak langsung. ...

['The Heirs'] Potongan Adegan Terbaru Lee Min Ho, Park Shin Hye, dan Kim Woo Bin

Seiring perjalanan, kisah cinta segitiga antara Lee Min Ho, Park Shin Hye, dan Kim Woo Bin makin berkembang dengan adegan yang penuh emosional di film drama Korea SBS 'The Heirs'.Dua adegan berikut ini diambil dari 'The Heirs' episode 13 yang ditayangkan ...

Hoon U-KISS Didapuk Peran sebagai Adik IU di Drama Korea Terbaru 'Pretty Man'

Hoon U-KISS tampaknya siap bergabung dengan drama Korea 'Pretty Man'. Ia akan berperan sebagai adik laki-laki IU - namanya Kim Dae Shik. Karakternya cukup komikal dan unik, mempunyai masalah kemarahan misterius dan perasaan benci pada dunia. Fashion ...

Film Korea 'No Breathing' Tayang di Berbagai Negara

Film Korea 'No Breathing' yang dimainkan Seo In Guk, Lee Jong Suk, dan Yuri SNSD bakal ditonton orang-orang di luar Korea. Pasalnya, film yang bertopik tentang dunia olahraga itu akan ditayangkan di luar negeri. Menurut lansiran tenasia, film ini akan ...

[Foto] Jang Geun Suk dan IU Makin Cantik di Drama Korea 'Pretty Boy'

Selasa, 19 November 2013

Para pemain dari film drama seri KBS 'Pretty Boy' datang berkumpul untuk mempresentasikan produksi, yang diadakan di Imperial Palace Hotel di Seoul, pada 18 November, sebagaimana dilansir MWave.Jang Geun Suk mengenakan setelan beludru ungu yang halus. ...

[Video BTS] Para Pemain 'The Heirs' Mengobrol tentang Golongan Darah

Setelah sebelumnya pihak SBS meluncurkan foto BTS para pemain saat harus melawan dingin pada 19 November kemarin. Maka, kini giliran video BTS yang diluncurkan sewaktu melakukan syuting di LA. Dimana, para pemain film drama serial 'The Heirs' - Park ...

Film Korea 'The Commitment' yang Dibintangi T.O.P Tembus ke Pasar Amerika

Tampaknya usaha T.O.P dari Big Bang di film Korea 'The Commitment' tak sia-sia. Sebab, film tersebut akan segera tayang di bioskop Amerika. Padahal, film ini baru ditayangkan tanggal 6 November kemarin. Show Box selaku agensi distributor film ini mengumumkan ...

[Foto] Pemain Drama Korea 'Reply 1994' untuk Majalah Vogue

Majalah Vogue edisi Korea merilis beberapa foto untuk pemotretan baru-baru ini dengan Go Ara, Yoo Yeon Suk, Jung Woo, Dohee Tinny G, Baro B1A4, Son Ho Jun, dan Kim Sung Gyun. Foto-foto yang dirilis memperlihatkan para pemain 'Reply 1994' yang terlihat ...

[Foto BTS] Melawan Dingin, Para Pemain 'The Heirs' Tetap Syuting

Senin, 18 November 2013

Berita terbaru hari ini kabarkan soal dirilisnya foto-foto BTS para pemain serial drama Korea 'The Heirs'. Di mana terdapat Lee Min Ho, Park Shin Hye, Kim Woo Bin, Kim Ji Won, dan Hyung Sik ZE:A. Dalam foto tersebut, mereka semua berusaha melakukan segala ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' Episode 12

'The Heirs' episode 12 memang sudah tayang beberapa hari lalu. Dan ya' pada episode ini banyak sekali kesedihan yang muncul. Entah, mengapa itu terjadi. Tapi, yang jelas inilah 10 momen terbaik drama Korea 'The Heirs' episode 12.*Cha Eun Sang: "Menjaulah."Choi ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' Episode 11

Pada episode 11, sudah banyak yang terjadi. Pengungkapan-pengungkapan cinta tak lagi dilakukan sembunyi-sembunyi. Pertanyaan langsung dan sedikit pemaksaan kerap terjadi, terutama oleh Choi Young Do kepada Cha Eun Sang. Hubungan cinta antara Kim Tan ...

Rilis Poster Film Drama Korea 'Pretty Man'

Setelah sebelumnya merilis teaser, tim produksi film drama Korea 'Pretty Man' akhirnya merilis poster empat karakter utamanya, yakni Jang Geun Suk, IU, Lee Jang Woo, dan Han Chae Young (artis gacoan gue). Dok Go Ma Te yang diperankan Jang Geun Suk tampak ...

Film Drama Korea yang Dibintangi YoonA SNSD dan IU Akan Bersaing Rebutan Posisi

Dua artis Korea, yakni YoonA SNSD dan IU, tak lama lagi akan saling bersaing untuk rebutan posisi untuk rating teratas saat film drama Korea terbaru mereka tayang perdana.Mengutip dari Soompi, YoonA akan membintangi drama KBS2 yang tayang Senin dan Selasa, ...

Baru 3 Hari Sejak Penayangan Premiernya, Film Korea 'Friend 2' Ditonton 1 Juta Penonton

Sekuel dari film 'Friend', yaitu 'Friend 2', mencatatkan rekor baru untuk kategori film ber-rating R. Sejak tayang perdana pada 14 November, film action Korea ini telah ditonton oleh 1 juta orang. Dengan begitu, film yang juga dibintangi Kim Woo Bin ...

Foto "Gila" Ala G-Dragon!

Pada 16 November kemarin, G-Dragon menunjukkan foto "gila"-nya melalui akun Twitter. Ia ambil foto itu di ruang tunggu. Ia juga menulis tweet pendek, "Dalam suasana konser yo."Dalam foto tersebut, G-Dragon memperlihatkan dirinya sedang tertunduk di dalam ...

Kim Bum dan Moon Geun Young Terlihat Bersama di Milan

Pada 16 November lalu, foto-foto pasangan selebritis Korea yakni Moon Geun Young dan Kim Bum yang sedang jalan-jalan di Milan, Italia diunggah komunitas online. Dalam sebuah foto, mereka terlihat sedang sibuk berbelanja di toko pakaian. Di foto lainnya, ...

Kim Woo Bin Datang ke Acara Greeting Stage Film Korea 'Friend 2'

Kabar baru datang dari aktor Korea tampan Kim Woo Bin yang hadir dalam acara greeting stage film 'Friend 2' yang diselenggarakan di CGV Gangnam, Yeoksam-dong, Gangnam-gu, Seoul, pada 15 November lalu. Setelah mendapatkan bucket bunga ia pun pergi meninggalkan ...

Film Drama 'Reply 1994' Mencetak Rekor Lagi

Film drama 'Reply 1994' kembali pecahkan rekornya. Sejak tayang perdana, rating rata-rata drama ini dari episode 1 sampai 10 kemarin meningkat lagi dari 8,1% menjadi 8,8%. Episode 10 'Reply 1994' sendiri tembus di angka 10%, meningkat 0,2% dari episode ...

Kim Woo Bin Mengatakan Ibunya Sangat Cantik

Sabtu, 16 November 2013

Di film drama 'The Heirs' bisa saja hubungan kekeluargaan Kim Woo dengan orangtuanya buruk. Tapi, di dunia nyata, Kim Woo tak ragu-ragu dalam menunjukkan kasih sayang pada orangtuanya. Hal ini diungkapkannya tanggal 14 November, saat dirinya menjadi ...

SNSD Siap Menggebrak Bangkok dalam Rangkaian 'Girls Generation World Tour' 2014

Sesudah singgah di beberapa negara, termasuk Indonesia, dalam rangkaian 'Girls Generation World Tour', kali ini SNSD mengumumkan bila mereka juga akan menggelar konser selanjutnya, di Bangkok, Thailand. Kapan itu? Sembilan cewek dari SM Entertainment ...

Sisi Elegan dan Seksi dari Lee Min Ho

Pada 13 November, Starahaus Entertainment - agensi Lee Min Ho - merilis beberapa foto waktu sesi pemotretan musim gugur lalu, yang diambil untuk majalah Esquire dan Innisfree. Lee Min Ho terlihat profesional dengan keanggunan dan kharisma yang seksi ...

Akhirnya, Lee Min Ho Merasakan Tamparan Aktor Senior Jung Dong Hwan!

Berita terbaru hari ini kabarkan soal Lee Min Ho yang mengungkapkan keterkejutan dirinya saat ditampar Jung Dong Hwan dalam drama Korea 'The Heirs' di episode 12.Diceritakan oleh perwakilannya jika Lee Min Ho dan Jung Dong Hwan berlatih adegan tamparan ...

Sinopsis Film Drama Korea 'Empress Ki' Full Episode 1-50

Jumat, 15 November 2013

Detail Serial DramaJudul: Empress Ki Hangul: 기황후Stasiun TV: MBCJumlah Episode: 50 EpisodeMasa Tayang: 28 Oktober- 2013 s/d ???Jam Tayang: Senin & Selasa 22:00Pemain Utama: Ha Ji Won sebagai Permaisuri Ki; Jo Jin Mo sebagai Raja Goryeo/Chunghye; Ji ...

Film Drama Korea 'Pretty Boy'

Detail Serial DramaJudul: Yeppeun NamjaJudul Lain: Pretty Man, Beautiful Man, Beautiful BoyGenre: Romance, comedyJumlah Episode: 16 EpisodeStasiun TV: KBS2Masa Tayang: 20 November s/d 9 Januari 2014Jam Tayang: Rabu & Kamis PKL 22:00 WKPemain: Jang ...

Penggemar Asal Cina Ikut Promosikan Drama Baru Jang Geun Suk, 'Pretty Boy'

Baru-baru ini diberitakan bila para penggemar asal Cina Jang Geun Suk ikut membantu mempromosikan film drama dari aktor 'tercantik' Korea, 'Pretty Boy'.Ini sudah dilakukan sejak awal bulan ini. Para penggemar Cina menyiapkan bus untuk mempromosikan di ...

Kecantikan Taeyeon SNSD Bagaikan Seorang Dewi

Gosip artis Korea hari ini kabarkan tentang Taeyeon SNSD yang mengunggah foto dirinya yang alami dengan latar belakang berwarna putih. Ia mengupload foto tersebut di akun Instagram (IG) tanggal 14 November dengan taggar "Nature". Terlihat Taeyeon begitu ...

Demi Cinta Pada Park Shin Hye Lee Min Ho Ungkap Rahasia Dirinya di 'The Heirs'

Dalam sebuah cuplikan drama Korea 'The Heirs', Kim Tan mengungkapkan rahasia kelahirannya demi dapatkan cinta Cha Eun Sang.Pengungkapan rahasia ini terjadi dalam 'The Heirs' episode 12 (13 November). Tepatnya dalam sebuah pertemuan antara ayahnya Kim ...

G-Dragon dan Jun Hyung Don Bertemu Kembali

Melalui official Twitter yang bertajuk "Weekly Idol" MBC Everyone mengabarkan, "Jiyongah, Ungahya (Hyung). 'Weekly I Got Married' GD Special 4 Desember 2013. Segera!" Update status itu dibarengi foto yang diambil saat mereka tengah syuting. Status dan ...

Peng-hacker Akun Twitter Eunhyuk Mengaku!

Berita terbaru mengenai kasus akun Twitter Eunhyuk yang telah di-hacked, baru-baru ini mengalami perkembangan. Foto 'polos' inisial "H" yang diduga menjadi kontestan dalam program audisi, telah diposting pada Twitternya. Seseorang, yang bukan Eunhyuk ...

Komentar Sutradara Kwang Kyung Taek untuk Kim Woo Bin

Pada 14 November, Power FM Radio Gong Hyung Jin's Cine Town SBS menghadirkan sutradara Kwak Kyung Taek dan aktor Korea Kim Woo Bin pemain film terbaru Korea 'Friend 2' (segera rilis) yang juga memerankan Choi Young Do di 'The Heirs'.Dalam acara tersebut, ...

Adegan Ciuman Lee Min Ho dan Park Shin Hye, Tak Tanggung-tanggung 3 Jam!

Kamis, 14 November 2013

Pihak film drama Korea 'The Heirs' y aitu SBS telah merilis trailer yang sangat dramatis untuk episode 12. Di mana, terdapat potongan adegan ciuman yang paling ditunggu-tunggu, siapa lagi kalau bukan Lee Min Ho dan Park Shin Hye... Horeeee...Jika sebelumnya ...

G-Dragon Jadi Cover Boy Majalah Fashion Italia L'Uomo Vogue

G-Dragon selaku rapper Big Bang didapuk jadi cover boy Majalah Vogue Italia versi pria, yakni L'Uomo Vogue, edisi November. Di majalah ini G-Dragon mengungkapkan pandangan-pandangannya tentang 'music-fashion-show'.Tampak G-Dragon begitu natural dengan ...

MV Korea f(x) 'Love Hate', Parodikan Adegan Kim Woo Bin dari 'The Heirs'

Telah dirilis MV Korea parodi 'Love Hate' dari f(x) yang menampilkan Kim Woo Bin dari 'The Heirs'. Video musik ini dibuat dengan menempatkan adegan tertentu dari drama Korea ini, di mana menunjukkan perilaku ketidakkonsistenan Kim Woo Bin terhadap Park ...

Rekaman Pembicaraan Telepon Dispatch dengan Mantan Kekasihnya Dirilis

Telah diberitakan sebelumnya, jika Ailee mendapat kasus foto-foto 'polos'-nya (berita disini) dan pihak agensinya akan mengusut tuntas siapa penyebarnya (cek berita). Nah, titik terang tentang pengusutan tuntas kasus ini mulai terkuak tanggal 14 November. ...

Permintaan Maaf Eunhyuk SuJu Atas Akun Twitternya yang Dihack

Pada 13 November 2013, dalam akun Twitter pribadi Eunhyuk SuJu dikatakan, "Saya tidak akan mengutip nama lagi. Saya meminta maaf kepada wanita yang mengalami kerugian. Saya benar-benar tidak mengetahui akan hal itu karena saya memang tidak pintar dalam ...

Janji Para Pemain Film Drama 'Reply 1994' untuk Raih Rating Lebih Tinggi

Para pemeran film drama 'Reply 1994' membuat aksi dengan muncul di Twitter dan membuat janji yang berkaitan langsung dengan masalah rating yang lebih tinggi dari sebelumnya.Menurut indeks rating, episode kedelapan Reply 1994, yang berjudul "The Effect ...

Wow, 100 Staf Drama Korea 'Secret Love' Dihadiahi Liburan oleh Para Pemainnya

Berita terbaru datang dari para pemain drama Korea KBS2TV 'Secret Love'. Mereka menghadiahi para staf dengan mengajak mereka liburan spesial. Dikatakan spesial dikarenakan liburan ini justru didapatkan melalui saran dari aktor Ji Sung dan Hwang Jung ...

Foto Masa Kecil Sooyoung SNSD

Sebagai salah satu member SNSD, Sooyoung sering mendapat perhatian publik, termasuk foto dirinya. Tak hanya foto-foto cantiknya saja, melainkan foto-foto masih kecil Sooyoung.Pada 13 November 2013, Sooyoung telah membuat postingan di situs resmi SNSD. ...

Foto Girls Generation Full Member yang Menarik

Rabu, 13 November 2013

Gosip terbaru artis Korea kali ini kabarkan tentang SNSD yang mengunggah foto full member yang menarik perhatian.Foto ini diunggah oleh Taeyeon di akun Instagramnya tanggal 13 November, 'Lihatlah yang sedang berjongkok'.Di foto itu, para member SNSD ...

Lagu Korea 'Crying Again' by Moon Myung-jin Ost. 'The Heirs'

Pada 13 November kemarin, drama Korea SBS 'The Heirs' merilis lagi sebuah lagu Korea berjudul 'Crying Again' untuk Ost 'The Heirs'. Lagu ini segera direspons penggemar dan menempati popularitas tinggi.Yang menyanyikan lagu itu adalah Moon Myung-jin. ...

Park Shin Hye dan Kim Woo Bin Ambil Adegan di Air Selama 4 Jam Demi Drama Korea 'The Heirs'

Berita harian hari ini kabarkan tentang Park Shin Hye dan Kim Woo Bin yang mengambil adegan di air selama 4 jam untuk drama Korea 'The Heirs'. Adegan ini akan keluar pada episode terbarunya. Dari gambar-gambar terlihat bahwa Choi Young Do secara kasar ...

Foto Adegan Kim Soo Hyun Naik Sepeda di Drama Korea 'The Man from the Stars'

Berita harian informasikan tentang perilisan foto adegan Kim Soo Hyun si ET masa kini. Serial drama Korea 'The Man from the Stars' yang ditayangkan oleh SBS ini merilis foto Kim Soo Hyun dengan setelan warna hitam.Ia bukannya mengendarai sebuah mobil ...

Kang Min Kyung Bak Dewi Hongdae Ketika Difoto

Salah satu member Davichi, yakni Kang Min Kyung telah berubah menjadi singer songwriter cantik, yang mampu meluluhkan ribuan pasang mata bagi siapapun yang melihatnya.Pada 12 November 2013, Kang Min Kyung telah mengupload foto di akun Instagram miliknya. ...

Go Ah Ra, Antara Ngemil, Berpose, dan Syuting Drama Korea 'Reply 1994'

Gosip terbaru datang dari artis Korea Go Ah Ra, yang menunjukkan foto syuting tengah malam drama Korea 'Reply 1994'.SM Town selaku agensi Go Ah Ra, melalui facebook resmi miliknya, resmi menulis, "Ini dia Go Ah Ra dari tempat syuting 'Reply 1994'! Berkat ...

Kim Jae Joong dari JYJ Membagi Pengalamannya Ketika Berada di Jepang

Kim Jae Joong JYJ berbagi sedikit pengalaman kehidupannya saat berada di negeri Sakura. Ia merilis beberapa foto saat latihan menyanyi di studio Yokohama, Jepang.C-Jes Entertainment, agensi dari Kim Jae Joong merilis foto-fotonya tanggal 12 November. ...

Akun Twitter Eunhyuk Super Junior Dihack Lagi

Pada 11 November 2013, akun Twitter Eunyuk dari Super Junior yang memiliki lebih dari dua juta follower telah di-hacked oleh pengguna internet anonim, dengan memposting beberapa foto yang tidak pantas untuk dilihat. Salah satu foto itu adalah tentang ...

Lee Joon Mengukuhkan Diri sebagai Bintang Film Korea

Selasa, 12 November 2013

Walaupun dirinya seorang idol, Lee Joon mengukuhkan diri sebagai bintang film. Terutama setelah film Korea 'Rough Play' yang dibintanginya rilis. Di film tersebut, Lee Joon menjadi satu-satunya tokoh protagonis di film ini dan melakukan adegan tempat ...

Seungri Bintangi Film Dorama Jepang 'Yubikoi-Kimini Okuru Message'

Berita terbaru hari ini kabarkan tentang Seungri dari Big Bang yang akan membintangi film dorama Jepang berjudul 'Yubikoi-Kimini Okuru Message' atau dalam bahasa Inggrisnya, 'A Message Sent to You'. Film yang akan dirilis pada 4 Desember besok ini lewat ...

Jalur Hukum Ditempuh Agensi Ailee untuk Menemukan Penyebar Foto Skandal

YMC Entertainment selaku pihak agensi Ailee sudah mengambil tindakan nyata terkait foto 'polos' Ailee. "CEO Jo Yoo Myung secara pribadi sudah menunjuk seorang pengacara di AS sana. Tapi, saat ini kita nggak bisa mengungkapkan rencana khusus, sebab masih ...

Sutradara Film Korea 'Friend 2' Menginginkan Suzy Main di Proyek Filmnya

Sutradara Kwak Kyung Taek yang menyutradarai film Korea 'Friend' menyatakan bahwa dirinya mengamati Suzy. Pernyataan ini sontak mengundang perhatian. Sebab, film-film yang disutradarainya bertema tentang kehidupan para pria yang liar dan kasar. Itulah ...

Daftar Tangga Lagu Korea Terbaik Versi "Instiz Chart" Minggu Kedua November 2013

Senin, 11 November 2013

Daftar tangga lagu Korea Instiz Chart merupakan gabungan dari berbagai tangga lagu di Korea Selatan yang memeringkat penjualan lagu para penyanyi. Daftar ini juga dipakai oleh para penggemar untuk mengukur, apakah lagu artis favorit mereka sudah "All ...

Kabar Cedera Jessica SNSD dari SM Entertainment

Gosip terbaru hari ini kabarkan tentang Jessica SNSD yang mengalami cedera. Foto-foto mengenai hal itu telah beredar ramai di berbagai komunitas online. Sebuah foto di TKP pun banyak diunggah para penggemar. Dalam foto itu, seorang pria membantu Jessica ...

Tanggapan YMC Entertainment Soal Foto Skandal Ailee

Baru-baru ini telah terungkap foto 'polos' Ailee. Terkait itu, YMC Entertainment selaku agensinya membuat pernyataan tertanggal 11 November bahwa pihaknya akan mengambil tindakan hukum kepada orang-orang yang membocorkannya. Menurut ENewsWorld, hal ini ...

Para Penggemar Jang Geun Suk Kirim Makanan ke Lokasi Drama Korea 'Pretty Man'

Para penggemar Jang Geun Suk menunjukkan cinta kepada sang aktor "cantik" Korea dengan mengirimkan makanan ke lokasi syuting drama Korea terbaru 'Pretty Man'. Di mana, Jang Geun Suk turut terlibat di dalamnya. Kabar dari MWave, makanan tersebut dikirim ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' (Episode 10)

Minggu, 10 November 2013

Lee Min Ho makin berani mengutarakan perasaannya pada Park Shin Hye. Puncak ketegangan dari episode ini terjadi saat Min Ho memeluk Shin Hye dari belakang. Cek 10 momen terbaik drama Korea 'The Heirs' episode 10 berikut ini.*Park Hee Nam: "... Kau terlihat ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' (Episode 9)

Banyak kemarahan di 'The Heirs' episode 9 ini. Namun, kemarahan jelas membuat drama menjadi besar, yang tentunya itu hal yang sangat baik. Namun, ada begitu banyak momen yang membuat kita tetap histeris. Jadi baca terus 10 momen terbaik drama Korea 'The ...

Peringatan Kim Woo Bin di 'The Heirs' Episode 11 Sangat Menarik Perhatian

Episode 10 dari 'The Heirs' begitu mengundang perhatian sampai-sampai penonton meminta penayangan ulangnya. Pihak SBS pun mengabulkan permintaan tersebut dengan menayangkan ulang episode 10 tanggal 10 November. Setelah penayangan ulang episode 10 itu, ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' (Episode 8)

Sabtu, 09 November 2013

Cerita cinta segitiga antara tokoh yang diperankan oleh Kim Woo Bin, Lee Min Ho, dan Park Shin Hye, dimulai sejak episode 8 ini. Genderang perang kedua cowok ini telah ditabuh. Terlebih adegan ciuman pemaksaan antara Lee Min Ho dan Park Shin Hye menjadi ...

YoonA dan Taeyeon dari SNSD Mabuk?

Gosip artis Korea hari ini sebutkan jika member SNSD, yaitu YoonA dan Taeyeon mabuk. Hal ini terjadi setelah kedua berpesta sampai larut malam di sebuah klub populer Lan Kwa Fong di pusat distrik Hong Kong. Demikian Hong Kong Apple Daily melaporkan. ...

'Wajah Pahatan' yang Sempurna Milik Lee Min Ho di Drama Korea 'The Heirs'

Berdasarkan gosip Korea terbaru, telah dirilis beberapa foto dari tiga pemain utama 'The Heirs', yakni Kim Woo Bin, Lee Min Ho, dan Park Shin Hye. Foto yang dibuat di tengah-tengah syuting drama Korea 'The Heirs' ini diambil atas dorongan kuat dari respons ...

Lagu Korea 'Holika Holika' by Park Shin Hye

Dalam berita selebriti artis Korea sebelumnya, dikabarkan jika Park Shin Hye menunjukkan kemampuan olah vokalnya untuk soundtrack 'The Heirs' (berita baca disini). Nah, seperti lansiran AllKPop, kali ini ia juga menunjukkan olah vokalnya lagi untuk lagu ...

Sojin Girl's Day nyanyikan lagu soundtrack film drama 'Passionate Love'

Jumat, 08 November 2013

Judul lagu Korea yang dinyanyikan oleh Sojin Girl's Day adalah 'I Want To Turn Back Time'. Sebuah lagu yang bercerita tentang kenangan masa lalu dengan pacar sebelumnya. Cocok untuk tema ketiga karakter di 'Passionate Love', yaitu Moo Yeol, Yoo Jung, ...

Lee Min Ho dan Kim Woo Bin Berkelahi di 'The Heirs' Episode 9

Gara-gara berebut cinta Park Shin Hye, Lee Min Ho dan Kim Woo Bin berkelahi. Ini terjadi di 'The Heirs' episode 9. Karena, keduanya sudah tak tahan lagi. Diceritakan dalam episode ini, keduanya babak belur akibat saling baku hantam. Yeah, di drama Korea ...

Sulli f(x) Konfirmasi Bintangi Film Terbaru Korea 'Fashion King'

Berita terbaru hari ini kabarkan tentang Sulli f(x) yang telah mengonfirmasi akan membintangi film terbaru Korea 'Fashion King'. Hal ini sudah diberitahukan oleh Yland sendiri tanggal 8 November kemarin. Yland adalah perusahaan film 'Fashion King'.'Fashion ...

Foto Aktor Korea Kim Woo Bin Lulus SMA Jadi Topik Panas

Foto aktor Korea Kim Woo Bin selulusnya SMA jadi hot topik. Kita tahu, bagaimana akting dan wajah Kim Woo Bin saat berperan menjadi Choi Young Do di 'The Heirs' - menunjukkan sisi kegantengan sekaligus kenakalan dirinya. Namun, tahukah kalian wajah Kim ...

Penampilan Seksi dari Girlband Miss A untuk Lagu Korea 'Hush'

Setelah merilis album kedua mereka, 'Hush'. Untuk kali pertamanya girlband Miss A menyanyikan secara langsung di panggung lagu mereka yang berjudul 'Hush' yang baru saja mereka rilis, dalam acara Mnet Mcountdown yang ditayangkan pada 7 November 2013. ...

Teaser Pertama Drama Korea 'Pretty Man'

Setelah beberapa waktu dikabarkan, akhirnya drama Korea terbaru yang berjudul 'Pretty Man' dirilis juga video teasernya. Penayangan teaser ini dilakukan setelah serial 'Secret' episode terbaru.Menurut sumber AllKPop, dalam teaser tersebut kita akan melihat ...

Daftar Tangga Lagu Korea Terbaik Versi Gaon Chart Minggu Pertama November 2013

Kamis, 07 November 2013

Memasuki minggu pertama bulan November (27 Oktober - 2 November), Gaon Chart kembali melansir tangga lagu Korea terbaik. Dilansir dari Gaon, inilah daftar peringkat Gaon Chart:[Gaon Chart National Digital Singles Ranking]Trouble Maker - “Now”Park Ji ...

Aktor Korea Jang Geun Suk Punya Acara Radio Sendiri?

Berita terbaru datang dari aktor cantik Korea, Jang Geun Suk, yang katanya nih akan memiliki acara radio sendiri. Benarkah?Kabar ini dilansir dari Enewsworld, yang menyebutkan bahwa Jang Geun Suk telah membuat acara radio untuk dirinya sendiri. Hal ini ...

BoA Pertimbangkan Peran di Film Korea 'Big Match'

Tahun 2013, menjadi tahun perdananya bagi BoA untuk drama Koreanya, besar kemungkinan karirnya di ranah akting akan berlanjut. Yap, baru-baru didapatkan berita terbaru bahwa BoA tengah mempertimbangkan peran untuk layar lebar pertamanya, yaitu 'Big Match'. ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' (Episode 7)

Akhirnya, sampainya juga kita pada episode 7 dari serial 'The Heirs' ini. Sebelumnya, kita sudah punya daftar 10 momen terbaik dari episode 6 (baca disini). Dalam episode 7 ini banyak sekali momen percintaan yang mulai menarik perhatian pemirsa. Apa ...

Di 'The Heirs' Episode 9 Lee Min Ho Memeluk Park Shin Hye dari Belakang

Lee Min Ho makin agresif dalam mengekspresikan cintanya pada Park Shin Hye. Melansir dari Mwave, pada 7 November kemarin, telah ditayangkan film drama Korea 'The Heirs' episode 10. Terdapat scene Lee Min Ho memeluk Park Shin Hye dari belakang, yang datang ...

Film Terbaru Korea 'The Commitment' Raih Peringkat Satu

'The Commitment' merupakan film terbaru Korea yang dibintangi oleh T.O.P Big Bang. Film ini telah dirilis pada 6 November 2013 dan telah meraih kesuksesan karena berhasil tercatat jumlah pemesanan tiket tertinggi.Bahkan, di Dewan Film Korea, bioskop ...

Bagian Tubuh Mana Paling Disukai Suzy? Ini Dia Penuturannya...

Gosip terbaru datang dari Suzy yang mengungkapkan bagian tubuh mana dari dirinya yang paling disukai. Penggemar akan sangat setuju, sulit untuk membayangkan keempat anggota Miss A yang cantik dan sexy ini tidak menyukai sesuatu tentang diri mereka sendiri.Suzy ...

Pengakuan Cinta Membuat Rating 'The Heirs' Meningkat

Di saat para pesaingnya, 'Secret' dan 'Medical Top Team', alami penurunan, 'The Heirs' justru mengalami peningkatan. Ini terjadi Rabu kemarin saat 'The Heirs' episode 9 ditayangkan, dan serial ini satu-satunya yang naik ratingnya. Walaupun, peningkatan ...

Lagu Korea 'Story' by Park Shin Hye - Ost. 'The Heirs'

Gosip terbaru artis Korea sebutkan bahwa Park Shin Hye nyanyiin lagu Korea untuk soundtrack 'The Heirs'. Judul lagu yang dinyanyikannya adalah 'Story'. Dilansir dkpopnews, single ini merupakan bagian ke-5 dari soundtrack film terbaru drama tersebut. ...

Mau Tahu Biaya untuk Membuat Rumah Lee Min Ho dalam Serial 'The Heirs'

Pernah kepikiran nggak berapa kira-kira rumah Lee Min Ho yang ada di serial 'The Heirs'?Film drama Korea yang ditayangkan SBS ini berkutat pada cerita cinta segitiga antara Lee Min Ho, Park Shin Hye dengan Kim Woo Bin. Keduanya orang kaya banget, kecuali ...

Wawancara dengan Lee Min Ho, yang Kembali Mainkan Karakter Anak SMA di Drama 'The Heirs'

Apa yang kalian pikirkan tentang sosok Lee Min Ho? Muda, gantengnya maksimal, kaya, terkenal, apa lagi? Kim Tan. Yap, sosok Kim Tan memang tengah melekat sama doi. Maklum saja, Min Ho sedang memainkan karakter Kim Tan di film terbaru drama Korea 'The ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' (Episode 6)

Rabu, 06 November 2013

Kita sudah memiliki 10 momen terbaik 'The Heirs' episode 5. Sekarang kita lihat ada apa di 10 momen terbaik drama Korea 'The Heirs' episode 6 ini seperti dilansir oleh Mwave.*Lee Bona: "... Kenapa ia muncul? Aku ingin meletakkan segala sesuatunya di ...

Aktor Korea Rain Sabet Penghargaan Bergengsi di Cina

Aktor Korea yang gantengnya maksimal, Rain, berhasil meraih penghargaan bergengsi di Cina. Uuu… keren! Penyanyi sekaligus aktor papan atas itu telah mendapatkan penghargaan kategori “Entertainer Asia Terbaik” dalam pagelaran 2013 BAZAAR Men’s Style of ...

Suzy Miss A Kencan Sama Sung Joon?

Berita terbaru artis Korea kali ini datang dari salah satu personel Suzy Miss A. Tapi, bukan gosip soal launching album terbaru lho. Apa hayo coba? Tak lain tak bukan adalah rumor tentang Suzy yang sudah kencan sama Sung Joon sejak bulan Oktober lalu. ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' (Episode 5)

Oke, setelah 10 momen terbaik 'The Heirs' episode 4 sudah go publish. Kini, waktunya untuk melihat ada momen terbaik apa di episode 5. Tanpa basa-basi, langsung saja kita lihat 10 momen terbaik dari drama Korea 'The Heirs' episode 5. Dikutip dari Mwave.*Jeon ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' (Episode 4)

Tentu saja Los Angeles sangat meninggalkan kesan untuk kita. Tapi, di episode 4 ini, saatnya para pewaris takhta kembali ke Seoul, Korea. Seperti artikel 10 momen terbaik 'The Heirs' sebelumnya, kali ini kita akan menghadirkan 10 Momen terbaik drama ...

Pembacaan Pertama Naskah Drama Korea 'Prime Minister and I'

Berita terbaru artis Korea kabarkan tentang drama Korea KBS 'Prime Minister and I' yang mulai melakukan proses produksi tanggal 22 Oktober dengan membaca naskahnya oleh para pemain. Bertempat di KBS Star Hall, hadir di situ, yaitu Yoona SNSD, Lee Bum ...

Aktor 'Pretty Man' Jang Geun Suk Mengunggah Foto "Asli" dari "Skandalnya" dengan Lin Xi Ya

Belakangan ini aktor utama 'Pretty Man' Jang Geun Suk diterpa gosip artis tak sedap. Ya, sebagaimana dikabarkan selama beberapa hari kemarin ia dan Kris EXO digosipkan telah "tidur" dengan artis Cina bernama Lin Xi Ya. Katanya, ponsel pintar milik Lin ...

Eunji, Menghayati Film Terbaru Drama 'Reply 1994'

Selasa, 05 November 2013

Siapa yang tak mengenal A Pink Eunji? Ya, ia salah satu tokoh protagonis dalam serial hit 'Reply 1997'. Namun, kini secara terang-terangan bahwa ia menyatakan telah menjadi penggemar berat sekuel film drama Korea tersebut, yakni 'Reply 1994'.Pada 4 November ...

Foto Teaser Miss A Full Member untuk Album 'Hush'

Kabar terbaru datang dari Miss A. Sebelumnya kita semua telah dipamerkan dengan foto-foto teaser milik Miss A - foto teaser solo para member maupun MV Korea terbaru mereka. Kini, para cewek cantik dan seksi dari Miss A kembali memamerkan foto teaser. ...

Syuting Film Terbaru Korea 'Friend 2', Kim Woo Bin Terlihat Menggemaskan

Senin, 04 November 2013

Berita terbaru artis Korea menyebutkan jika Kim Woo Bin tengah menjalani syuting film terbaru Korea 'Friend 2'. Dengan 'aegyo' (tingkah laku lucu, red.) yang menggemaskan, Kim Woo Bin tampil sebagai Sung Hoon. Ya, itulah perannya di film ini.Tentu saja, ...

Film 'The Commitment' Rilis Novel serta Photobook Spesial

'The Commitment', film terbaru T.O.P., rilis novel dan photobook spesial.Melansir dari AllKPop, photobook menggambarkan secara detail alur produksi sampai sekarang - karakter T.O.P. melalui foto dan behind the scene. Sementara itu, novel film yang dirilis ...

Foto Teaser Fei Miss A untuk Album Kedua 'Hush'

Yap, setelah merilis foto-foto teaser dari tiga member lainnya, akhirnya Miss A merilis juga Fei untuk foto teaser terakhir. Melansir dari AllKPop, Fei terlihat langsing dan seksi. Fei memperlihatkan abs-nya yang kencang dengan make-up gelap. Tatapan ...

Lokasi Syuting Drama Korea 'The Heirs' Didatangi Kim Min Jong dan Kim Soo Ro

Berita terbaru hari ini kabarkan tentang aktor Korea Kim Min Jong dan Kim Soo Ro yang datang ke lokasi syuting drama Korea 'The Heirs'. Ini terjadi tanggal 2 November kemarin. Dilansir dari Soompi, keduanya membawakan sup ayam hangat, kudapan pencuci ...

MV Korea Terbaru 'My Oh My' by SNSD

Melansir dari AllKPop, telah diwartakan jika SNSD merilis single Jepang terbaru, judulnya 'My Oh My'. Sekarang telah dirilis pula MV Korea Terbaru untuk lagu Korea tersebut.Simak bersama dalam video musik berikut. ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' (Episode 3)

Sebelumnya, sudah kita publish ke kalian 10 momen terbaik 'The Heirs' episode 1 dan 2. Kali ini, kita punya kelanjutannya 10 momen terbaik drama Korea 'The Heirs' (episode 3). Lihat, adakah scene favorit kalian?*Cha Eun Sang: "Ini benar-benar Hollywood! ...

Artis Korea Cantik BoA Minta Maaf Pada Gil Lewat Twitter

Sekarang, Twitter tidak cuma berguna untuk jejaring sosial saja. Lebih dari itu, bisa digunakan untuk meminta maaf kepada seseorang secara publik dan secara live (real time). Nah, itu terjadi terhadap artis Korea cantik BoA yang meminta maaf kepada Gil.Pada ...

Artis Korea Suzy Miss A Kedapuk Jadi Narator Acara MBC 'Real Men'

Kabar terbaru datang dari artis Korea Suzy Miss A, yang katanya kedapuk jadi Voice of the Day di stasiun tv MBC di acara 'Real Men'. Suzy memang artis Korea terpopuler, yang dikenal di kalangan para wajib militernya. Sehingga, ia pun terpilih untuk menjadi ...

MV Korea Terbaru Teaser #1 'Hush' by Miss A

Sebelumnya, sudah kita kabarkan foto-foto teaser dari para member Miss A - Min, Jia, serta Suzy - untuk kebutuhan promo album 'Hush'. Tentu saja kita berharap akan melihat foto teaser Fei.Namun, tampaknya agensi memiliki pemikirannya tersendiri. Mereka ...

Benarkah Jo In Sun dan Kim Ha Neul Akan Kerja Bareng di Drama Korea 'Life is a Pun'?

Minggu, 03 November 2013

Sebuah gosip terbaru menyebutkan jika Jo In Sung dan Kim Ha Neul akan kerja bareng di drama Korea yang bertajuk 'Life is a Pun'. Dimana, plotnya mengisahkan dua tokoh protagonis yang bermimpi sukses sebagai stylist.Namun, melansir dari AllKPop, entah ...

Serial Drama 'There is a Blue Bird' Akan Diperkuat Narsha Brown Eyed Girls

Gosip terbaru artis Korea menyebutkan jika Narsha Brown Eyed Girls akan didapuk sebagai pemain utama wanita dalam serial drama Korea TV Chosun bertajuk 'There is a Blue Bird'. Ia menjadi pemeran utama dalam tiga bagian drama tersebut. Menurut informasi, ...

Girl's Generation Bagi-bagi Syal Merah untuk Anak-anak

Tepat tanggal 1 November kemarin, Lotte Department Store merayakan hari ulang tahun ke-34 dengan menghelat acara, yang bertajuk "A Sweet Birthday Party with Girls Generation".Karena tajuk acara ada embel-embel SNSD tentu saja para member hadir disana. ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' (Episode 2)

Sabtu, 02 November 2013

Oke, kita sudah mengetahui 10 momen terbaik pada episode 1. Kali ini, kita akan beranjak pada episode berikutnya. Apa saja momen terbaik di episode 2? Simak bersama-sama.Inilah 10 momen terbaik dari drama Korea 'The Heirs' (episode 2).Cha Eun Sang: "Terima ...

Foto Teaser Jia Miss A untuk Album Kedua 'Hush'

Demi menandakan comeback mereka dengan album kedua, Miss A merilis foto-foto teaser para membernya. Hari ini gosip terbaru mendapatkan foto teaser Jia. Dalam foto ini, Jia terlihat mempesona dengan pakaian merah-gelap yang menjadi tren untuk musim gugur ...

Sulli f(x) Ditawari sebagai Pemain Utama di Film Drama Korea 'Fashion King'

Berita artis Korea kali ini wartakan soal Sulli f(x) yang ditawari jadi pemain utama wanita di film drama Korea 'Fashion King'.Hal ini dijelaskan oleh agensi Sulli sendiri, yakni SM Entertainment. Mereka menjelaskan, "Sementara ia sudah menerima proposal. ...

Taecyeon 2PM Jadi Koki Menawan untuk Film Terbaru Korea 'Marriage Blue'

Berita terbaru hari ini kabarkan film terbaru Korea 'Marriage Blue' yang kembali merilis potongan foto Taecyeon 2PM.Dalam foto tersebut, Taecyeon 2PM memakai seragam koki seraya memegang wajan di tangannya. Citranya sebagai koki yang sedang jatuh cinta ...

10 Momen Terbaik dari Drama Korea 'The Heirs' (Episode 1)

Drama Korea 'The Heirs' memang sudah berjalan hingga episode 8. Namun, tak ada salahnya kan kita melihat momen terbaik apa yang terjadi dalam setiap episodenya?Untuk artikel perdana kali ini, inilah 10 momen terbaik dari film drama Korea 'The Heirs' ...

Di Instagram Para Artis Korea Berbagi Foto Pesta Halloween

Menyambut hari Halloween tanggal 31 Oktober, para artis Korea berbagi foto pesta Halloween.Dalam perayaan hari halloween tersebut, Hyonim T-ara memakai kostum menyerupai vampir. Ia berbagi foto di akun Instagramnya yang sudah terlebih dulu diedit olehnya. ...

Foto Teaser Suzy Miss A untuk Album Kedua 'Hush'

Kemarin kita sudah informasikan kalau Miss A akan merilis album keduanya, 'Hush'. Untuk kebutuhan itu maka akan dirilis foto-foto teaser para membernya. Di artikel sebelumnya sudah ada foto teaser Min Miss A. Nah, berita terbaru hari ini, giliran Suzy ...

Park Shin Hye Minta Maaf Sebabkan Ketidaknyamanan Waktu Syuting Drama Korea 'The Heirs'

Berita terbaru hari ini kabarkan tentang permintaan Park Shin Hye kepada masyarakat Anguk-dong. Ini karena ketika syuting drama Korea 'The Heirs' terjadi kekisruhan dan ketidaknyamanan bagi warga sekitar. Yap, warga sekitar datang berbondong-bondong ...

Scene Adegan Perjumpaan Pertama IU dan Jang Geun Suk di Film Drama Korea Terbaru 'Pretty Boy'

Saat bertemu pertama kali, Jang Geun Suk dan IU langsung jatuh cinta. Sayangnya, ini hanya terjadi dalam scene film drama Korea terbaru 'Pretty Boy'. Bagaimana keseruannya? Berikut adalah foto bagaimana scene tersebut, dirilis 1 November 2013.Jang Geun ...

Moon Geun Young dan Kim Bum Umumkan Cerita Cinta Diantara Mereka

Kali ini bukan gosip artis Korea belaka, namun benar-benar fakta. Apa itu? Cerita cinta diantara Moon Geun Young dan Kim Bum.Hal ini terkuak saat agensi Kim Bum, yaitu King Kong Agency angkat bicara tanggal 1 November. "Benar bahwa Kim Bum kencan dengan ...

'Skandal' Seo In Guk dengan Yoona SNSD

Seo In Guk dengan Yoona SNSD berkencan? Setelah menjadi gosip artis Korea yang menghebohkan, Seo In Guk akhirnya angkat bicara mengenai dirinya yang sempat dirumorkan berkencan gara-gara terlihat bersama Yoona SNSD di pertandingan baseball tahun 2012.Hal ...

Wah, Jeong Woo Pacaran Sama Kim Jin!

Jumat, 01 November 2013

Gosip artis Korea yang digosok makin sip mengabarkan mengenai aktor Korea Jeong Woo sudah pacaran sama Kim Jin yang seorang fashion desainer. Tali kasih itu telah terjalin selama 2 tahun.Gosip tersebut makin terang, setelah seorang sumber mengatakan ...

Jeong Il Woo, Pemain Drama Korea Terbaru 'Golden Rainbow', Menulis Surat untuk 300 Fansnya

Gosip terbaru aktor Korea menyebutkan bahwa selama sepekan ini Jeong II Woo begadang hanya demi membalas surat para fansnya. Tepat tanggal 31 Oktober 2013 (hari Hallowen tuh), II Woo menghadiri acara konferensi pers drama Korea MBC 'Golden Rainbow' yang ...